tarif pengampunan pajak

Ditjen Pajak Yakin Lolos Penilaian AEOI

JAKARTA. Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak Kementerian Keuangan (Kemkeu) optimistis Indonesia bisa mengikuti program pertukaran data informasi keuangan untuk perpajakan secara otomatis atau Automatic Exchange of Information (AEoI) mulai pertengahan 2018. Berbagai kebijakan pemerintah diyakini bisa jadi bekal memenuhi syarat-syarat AEoI…. Read More ›

BI perlu antisipasi risiko global 2018

JAKARTA. Bank Indonesia (BI) akan mengumumkan hasil Rapat Dewan Gubernur (RDG) bulan ini pada Kamis (14/12) hari ini. Ekonom memperkirakan, BI akan menahan suku bunga acuannya di level 4,25% hingga akhir 2017. Tapi, BI perlu menyiapkan langkah mengantisipasi risiko global… Read More ›

Pengusaha terbebani aneka iuran wajib

JAKARTA. Beban pengusaha dan pekerja menanggung beban iuran yang diwajibkan pemerintah bakal semakin berat. Setelah iuran jaminan sosial, baik jaminan kesehatan maupun sosial ketenagakerjaan, mulai tahun 2018 pemerintah akan mengimplementasikan program Tabungan Perumahan Rakyat alias Tapera. Pada awal berlaku, program… Read More ›