SAYA ingin menanggapi beberapa pendapat yang menyatakan bahwa kelesuan ekonomi saat ini tidak ada hubungannya dengan penurunan daya beli masyarakat. Data yang diterbitkan BPS menunjukkan bahwa selama lebih dari satu tahun terakhir terjadi penurunan pendapatan riil, khususnya masyarakat berpendapatan rendah,… Read More ›
Month: Juli 2017
Daya Beli Menurun, Pendapatan Penjualan Intiland Baru 48 Persen
JAKARTA. Menurunnya daya beli masyarakat di sektor properti, berdampak pada pendapatan penjualan PT Intiland Development Tbk (Intiland). Sampai akhir Juni 2017, Perseroan baru berhasil meraup pendapatan penjualan Rp 1,1 triliun atau sekitar 48 persen dari target 2017. Direktur Pengelolaan Modal… Read More ›
Apindo: Pemerintah Harus Atasi Masalah Daya Beli Turun
Jakarta. Ketua Tim Ahli Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo), Sutrisno Iwantono mengatakan, daya beli masyarakat saat ini patut menjadi perhatian pemerintah. Sebab, di tengah ekonomi yang bisa tumbuh baik pada angka 5%, namun sektor ritel terbukti masih lesu. Padahal, sektor ritel… Read More ›
Daya Beli Terpuruk, Tetapi Jalan Semakin Macet
Dalam CEO Forum Metro TV hari Kamis lalu (27/7/2017), saya sengaja mengundang Perry Tristianto sebagai narasumber bersama para pengusaha properti. Kami membutuhkan Perry untuk menguji kebenaran tentang lesunya pasar belakangan ini. Seperti pengusaha ritel dan properti lainnya, ternyata Perry mengkonfirmasi… Read More ›
Ini penjelasan lengkap Rhenald soal daya beli lesu
JAKARTA. Rhenald Kasali, Guru besar Universitas Indonesia menyatakan tidak setuju dengan pandangan beberapa ekonom yang menyatakan penurunan pertumbuhan ekonomi Indonesia disebabkan turunnya daya beli masyarakat. Menurutnya, tidak ada pelemahan daya beli masyarakat, kini masyarakat justru mengalami perpindahan (shifting) dari ekonomi… Read More ›
Bendahara Sekolah Diimbau Laporkan SPT Pajak
TANA PASER. Kepala Kantor Pelayanan Penyuluhan dan Konsultasi Perpajakan (KP2KP) Tanah Grogot, Fransiskus Xaverius Herry Setiawan mengatakan, masih banyak bendahara pajak di sekolah yang sering lupa melaporkan surat pemberitahuan (SPT) pajak. Untuk itu, dia mengimbau kepada bendahara sekolah agar tertib… Read More ›
Gara-Gara Amnesti Pajak, Rugi Garuda Bengkak Jadi Rp3,7 T
Jakarta. PT Garuda Indonesia Tbk (GIIA) kembali membukukan rugi bersih sepanjang semester I 2017 sebesar US$281,92 juta atau sekitar Rp3,7 triliun. Angka itu melonjak 343,33 persen jika dibandingkan rugi bersih pada periode yang sama tahun sebelumnya US$63,59 juta. Direktur Utama… Read More ›
Rhenald Kasali: E-commerce pesat tak pacu ekonomi
JAKARTA. Guru besar Universitas Indonesia Rhenald Kasali mengatakan pertumbuhan e-commerce kini melesat cepat. Sayangnya hal ini tidak dapat meningkatkan pertumbuhan ekonomi secara cepat pula. Hal ini disebabkan kurangnya aturan pajak e-commerce yang kurang memadai. “Pajak online itu kan belum ada. Padahal… Read More ›
Efek Perppu Pajak belum dirasakan bankir
JAKARTA. Beberapa bankir belum melihat efek dari penerbitan Perppu No 1 2017 mengenai akses informasi keuangan untuk kepentingan perpajakan ke dana simpanan nasabah. Seperti diketahui pemerintah telah menerbitkan Perppu keterbukaan data nasabah ini sejak 8 Mei 2017 lalu. Namun, implementasi… Read More ›
Harga CPO Masih Tertekan
JAKARTA. Harga minyak kelapa sawit mentah atau crude palm oil (CPO) kembali terpangkas, setelah menyentuh level tertinggi sejak April pada Kamis (27/7) pekan lalu. Harga CPO tertekan akibat penguatan ringgit Malaysia. Mengutip Bloomberg, harga CPO di Malaysia Derivative Exchange, Kamis… Read More ›