Pemberi hibah atau sumbangan yang memperoleh keuntungan dari pengalihan harta hibah atau sumbangan tetap dikenakan pajak penghasilan (PPh). Ketentuan ini tercantum dalam Peraturan Menteri Keuangan (PMK) No.90/PMK.03/2020 tentang Bantuan atau Sumbangan serta Harta Hibahan yang Dikecualikan Sebagai Obyek Pajak Penghasilan… Read More ›
Day: 28 Juli 2020
Kanwil Bea Cukai Jatim II Gandeng Kanwil Pajak Jatim III Optimalkan Penerimaan Negara
Dalam rangka memperkuat sinergi pengoptimalan kegiatan pengawasan dan pelayanan bagi wajib pajak, eksportir serta importir, Kanwil Bea Cukai Jatim II bersama Kanwil Pajak Jatim III menggelar Kick Off Program Secondment tahun anggaran 2020, Selasa (14/7) lalu. Digelar secara online dan… Read More ›
Realisasi Pajak hingga Mei 2020 Banyak Disokong dari Cukai IHT
Industri Hasil Tembakau (IHT) merupakan salah satu industri yang berperan cukup besar dalam perekonomian Indonesia. Direktorat Jenderal Bea dan Cukai Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat realisasi penerimaan cukai hingga Mei 2020 mencapai Rp68,3 triliun. Sebagian besar berasal dari sokongan IHT. Namun… Read More ›
Tunggakan Pajak PBB di Kabupaten Bogor Capai Rp1,2 Triliun
Badan Pengelolaan Pendapatan Daerah (Bappenda) Kabupaten Bogor, sedang berupaya menarik piutang Pajak Bumi dan Bangunan Pedesaan dan Perkotaan (PBB P2), yang telah menyentuh Rp1,2 triliun. Kepala Bappenda Kabupaten Bogor, Arif Rahman mengakui jika ada beberapa objek pajak yang tidak bisa… Read More ›
Makin Ngeri! Sri Mulyani Beberkan Ketidakpastian di 2021
Pandemi Covid-19 masih akan terasa efeknya hingga 2021. Hal ini menjadi pertimbangan pemerintah untuk menetapkan RUU APBN dan Nota Keuangan 2021. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan sederet ketidakpastian yang masih akan tinggi di tahun 2021 nanti. “Satu, mengenai kecepatan… Read More ›
Soal Ketentuan Pajak Keuntungan Hibah dan Sumbangan, Ini Kata DJP
Pengimplementasian PMK No.90/2020 diklaim memberi penegasan kedudukan bagi pemberi dan penerima hibah dalam rezim Undang-Undang Pajak Penghasilan (PPh). Direktur Peraturan Perpajakan II Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Yunirwansyah mengatakan bahwa ketentuan terkait keuntungan pengalihan karena hibah, bantuan atau sumbangan telah diatur… Read More ›
Format Insentif PPh 21 DTP Diubah, Dana Dialihkan untuk Bantuan Langsung Tunai
Pemerintah tengah meninjau kembali kebijakan insentif perpajakan yang diberikan kepada wajib pajak (WP) terdampak pandemi Covid-19. Salah satu yang tengah ditinjau ulang adalah insentif PPh 21 ditanggung pemerintah (DTP) untuk pekerja. Format insentif yang diberikan akan diubah dari semula insentif… Read More ›
Rasio pajak bertumpu pada pemulihan ekonomi
Rasio pajak atau tax ratio ke depan akan tergantung pada pemulihan ekonomi dalam negeri. Secara berkelanjutan, penerimaan negara akan tumbuh apabila ekonomi kembali sehat. Data Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat perkembangan rasio pajak tahun 2019 sebesar 9,76% terhadap produk domestik bruto… Read More ›
Mulai 23 Agustus, enam perjalanan ibadah keagamaan ini bebas PPN
Mulai 23 Agustus 2020, pemerintah lewat Kementerian Keuangan (Kemenkeu) membebaskan pungutan pajak pertambahan nilai (PPN) sebesar 10% atas kegiatan keagamaan. Ketentuan tersebut tertuang sebagaimana dalam Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 92/PMK.3/2020 tentang Kriteria Dan/Atau Rincian Jasa Keagamaan Yang Tidak Dikenai… Read More ›