Undang-undang Nomor 7 Tahun 2021 tentang Harmonisasi Perpajakan atau UU HPP sudah diteken oleh Presiden Joko Widodo. Dengan ditandatanganinya Undang-undang ini, maka sejumlah aturan pajak mulai dari penghasilan di atas Rp 5 miliar akan dikenakan pajak 35%, lalu tax amnesty… Read More ›
Day: 4 November 2021
Pemimpin G20 Sepakati Tarif Minimum Pajak Perusahaan Raksasa 15 Persen
Konferensi Tingkat Tinggi negara-negara dengan kekuatan ekonomi terbesar di dunia (KTT G20) menyepakati tarif minimum pajak atas laba perusahaan-perusahaan raksasa global sebesar 15 persen. Kebijakan tersebut disepakati seiring dengan kekhawatiran banyak regulator perpajakan negara-negara di dunia mengenai kemungkinan perusahaan raksasa… Read More ›
Kemenkeu Yakin “Shortfall” Pajak Tahun Ini Lebih Kecil dari Perkiraan
Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan (Kemenkeu) optimistis target penerimaan pajak tahun ini mendekati target Rp 1.229,59 triliun dalam APBN 2021. Hal ini mampu memperkecil shortfall pajak (penerimaan pajak tidak tercapai). Staf Ahli Menteri Keuangan Bidang Kepatuhan Pajak, Yon Arsal mengatakan,… Read More ›