Mantan Direktur Jenderal Pajak Kementerian Keuangan, Hadi Poernomo meminta Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) menyetujui Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perppu) No 1 Tahun 2017 tentang Akses Informasi Keuangan Untuk Kepentingan Perpajakan. Hadi yakin peraturan ini akan mampu mendorong kinerja pajak lebih… Read More ›
penerimaan negara
Bankir Ini Sarankan Pemerintah Tunda Kebijakan Pajak Intip Rekening
Jakarta. Peraturan pengganti undang-undang (Perppu) nomor 1 tahun 2017 terkait keterbukaan informasi keuangan dinilai bisa membuat orang tidak nyaman. Mantan Direktur Utama PT Bank CIMB Niaga Tbk Arwin Rasyid menyarankan Perppu tersebut harus ditunda. “Perppu yang memperbolehkan Direktorat Jenderal Pajak… Read More ›
Impor Sayuran Terus Meningkat Hingga Rp 523 Miliar
Jakarta. Badan Pusat Statistik melaporkan impor sayuran menempati posisi kedua tertinggi selama dua bulan terakhir. Kenaikan impor sayuran kode HS 07 seperti bawang putih, bawang merah, dan daun bawang mencapai US$ 39,2 juta atau setara Rp 523,2 miliar. “Kalau dilihat… Read More ›
PNBP mini, pemerintah panggil bos minerba
JAKARTA. Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) dan Kementerian Keuangan (Kemenkeu) pada Jumat (14/7) memanggil bos-bos produsen mineral dan batubara (minerba). Mereka antara lain Garibaldi Boy Thohir dari Adaro Energy, Tony Wenas dari Freeport Indonesia, dan Presiden Direktur PT… Read More ›
Pengusaha Kebun Khawatirkan PPN 10%
JAKARTA. Rencana pemerintah mengenakan Pajak Penambahan Nilai (PPN) 10% terhadap produk hasil perkebunan khususnya gula tebu, telah menimbulkan kekhawatira. Pengusaha perkebunan khawatir kebijakan itu merembet ke komoditas perkebunan lain seperti kopi, teh, kakao dan karet. Atas kekhawatiran itu Forum Komunikasi… Read More ›
Kalah dari Malaysia, Indonesia Turun ke Peringkat 8 Dunia
Tak keliru bila pengamat ritel Andreas Kartawinata mengatakan bisnis ritel Indonesia sedang tertekan. Bukan hanya menurunnya daya beli dan spending power yang berkurang, namun juga ketatnya persaingan antar- peritel. “Banyak gerai-gerai yang tutup terutama fashion. Sebut saja satu di antaranya Debenhams di Kemang Village,” kata… Read More ›
Ironi Lebaran, Lampu Kuning Ekonomi Indonesia
Ramadan dan Idul Fitri biasanya menjadi dongkrak pertumbuhan ekonomi selama setahun. Pasalnya, kebutuhan yang tinggi membuat konsumsi masyarakat melesat, dan menggenjot roda perputaran uang. Namun nyatanya, pada Lebaran tahun ini kondisi permintaan barang dan jasa yang terjadi di masyarakat malah… Read More ›
Industri terpukul pelemahan daya beli
JAKARTA. Daya beli masyarakat sepertinya semakin loyo. Tengok saja momentum Lebaran yang seharusnya menjadi masa panen berbagai industri, ternyata malah meleset dari target. Data Asosiasi Pengusaha Ritel Indonesia menyebutkan, penjualan ritel domestik selama periode Lebaran kemarin hanya naik 5%-6% dibandingkan… Read More ›
Optimisme konsumen turun terpangkas daya beli
JAKARTA. Optimisme konsumen dalam negeri menurun. Hal itu tergambar dari hasil survei Bank Indonesia (BI) yang menunjukkan pada Juni 2016 Indeks Keyakinan Konsumen (IKK) turun 3,5 poin dari 125,9 di Mei menjadi 122,4. Penurunan terjadi di tujuh kota dengan penurunan terbesar di… Read More ›
Saran ekonom untuk tingkatkan daya beli
JAKARTA. Bank Indonesia mencatat peningkatan penjualan eceran Mei 2017. Hal tampak dari Indeks Penjualan Riil (IPR) yang tumbuh 4,3% (yoy). Angka tersebut lebih tinggi dibandingkan bulan sebelumnya, yakni 4,2% (yoy). Penjualan eceran diperkirakan terus meningkat di bulan Juni 2017, IPR Juni diperkirakan… Read More ›