penerimaan negara

Ekspor Ikan Kita Masih Kalah Dari Vietnam

Ketegasan Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti menenggelamkan kapal-kapal asing pencuri ikan dianggap belum membuahkan hasil maksimal. Indikatornya dilihat dari jumlah ekspor ikan hasil tangkapan nelayan yang masih rendah. Data produksi kita lihat ekspor perikanan kita pada tahun 2015-2016 itu… Read More ›

Ekspor Mineral Mentah Perburuk Iklim Investasi

Sikap tidak konsisten pemerintah Indonesia dalam relak­sasi ekspor mineral mentah menunjukkan ketidakadilan perlakuan, baik terhadap pelaku usaha pertambangan dan masyarakat Indonesia pada umumnya. Kesempatan untuk me­nikmati efek ganda dari optimal­isasi peningkatan nilai tambah melalui smelter, terancam tidak jelas kesinambungannya, bila… Read More ›

Dana Repatriasi Masuk Properti

Program pengampunan pajak atau tax amnesty yang berakhir pada 31 Maret lalu memberi harapan bakal membanjirnya dana repatriasi ke sektor riil, selain ke perbankan dan pasar modal. Dari total komitmen dana repatriasi sebesar Rp 147 triliun, sebanyak Rp 122,3 triliun… Read More ›

Susinisasi dan Kalang Kabutnya Negara Tetangga

Indonesia tercatat sebagai negara yang paling agresif berperang melawan illegal fishing dalam tiga tahun terakhir. Sepanjang kurun waktu tersebut, Indonesia pun kondang seantero dunia sebagai negara yang paling banyak menenggelamkan kapal pencuri ikan. Sejak akhir 2014 hingga kini, Indonesia tercatat… Read More ›