Jakarta, Badan Kebijakan Fiskal (BKF) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) memaparakan alasan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-undang (Perppu) terkait sistem pertukaran informasi data keuangan secara otomatis (Automatic Exchange of Infromation/AEoI) terlebih dahulu mengokomodir pengungkapan data simpanan nasabah warga negara asing (WNA) di Indonesia…. Read More ›
penerimaan negara
Pajak ubah prosedur pemeriksaan
JAKARTA. Sejumlah kasus suap yang menjerat aparat pajak membuat Kementerian Keuangan memperketat prosedur operasional atau standard operational procedure (SOP) bagi petugas pajak dalam berhubungan dengan wajib pajak (WP). Selain melarang pertemuan di luar jam kantor, Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati… Read More ›
Waktu untuk melaporkan SPT diperpanjang hingga 21 April 2017
Direktur Penyuluhan, Pelayanan dan Hubungan masyarakat Direktorat Jenderal Pajak, Hestu Yoga Saksama mengatakan bahwa pihaknya memperpanjang batas waktu pelaporan Surat Pemberitahuan (SPT) Pajak hingga 21 April 2017 mendatang. Perpanjangan hanya berlaku untuk pelaporan saja, sementara seluruh pajak terutang wajib dibayarkan… Read More ›
Realisasi Bea Cukai Awal Tahun Meleset
JAKARTA. Realisasi penerimaan bea dan cukai sampai akhir Maret 2017 masih jauh dari harapan. Data yang didapat KONTAN menunjukkan, per 24 Maret 2017, realisasi penerimaan yang berhasil diperoleh Ditjen Bea Cukai baru mencapai Rp 12,37 triliun. Jumlah itu jauh dibandingkan… Read More ›
Tax Amnesty Berakhir, Bank Wajib Laporkan Data Kartu Kredit
Jakarta – Direktorat Jenderal Pajak meminta perbankan dan lembaga penyelenggara kartu kredit untuk mempersiapkan data kartu kredit para nasabahnya. Saat program amnesti pajak berakhir pada 31 Maret 2017, perbankan dan lembaga penyelenggara kartu kredit diwajibkan melaporkan data kartu kredit kepada… Read More ›
Sudah 5,3 Juta Wajib Pajak Lapor SPT Tahunan
Jakarta – Satu minggu menjelang berakhirnya masa penyerahan SPT Tahunan PPh periode 2016, Direktorat Jenderal Pajak (Ditjen Pajak) Kementerian Keuangan telah mencatat terdapat 5,3 juta wajib pajak (WP) orang pribadi maupun badan. Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Humas Ditjen Pajak Hestu… Read More ›
INDEF: Bagaimana mau patuh pajak, mau lapor SPT saja antre
Jakarta, Direktur Eksekutif Institute For Development Of Economics And Finance (INDEF), Enny Sri Hartati, meminta Direktorat Jenderal Pajak terus berinovasi untuk meningkatkan kepatuhan pajak masyarakat. Masih kerap ditemuinya antrean saat penyerahan SPT pajak membuat orang malas memenuhi kewajibannya pada negara…. Read More ›
Batas Waktu Lapor SPT Pajak Diundur Sampai 21 April 2017
Jakarta – Melihat animo masyarakat serta dengan bersamaan masa berakhirnya pelaksaan tax amnesty, Direktorat Jenderal Pajak (Ditjen Pajak) Kementerian Keuangan akan memperpanjang waktu administrasi pelaporan SPT Tahunan PPh periode 2016. Hal tersebut diungkapkan Staf Ahli Bidang Kepatuhan Pajak Kementerian Keuangan… Read More ›
Pelaporan SPT Minim, DJP Pertimbangkan Perpanjangan Waktu
Jakarta – Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan (DJP Kemenkeu) mempertimbangkan kebijakan untuk memperpanjang batas waktu pelaporan Surat Pemberitahuan Tahunan (SPT) 2016. Dengan catatan, apabila wajib pajak melaporkan keterlambatan sistem rekap SPT 2016. “Kami lihat dulu, mudah-mudahan (sistem) tidak hang (rusak)…. Read More ›
Bank Mega antisipasi penurunan bisnis kartu kredit
JAKARTA. PT Bank Mega Tbk sudah mempunyai beberapa strategi untuk mengantisipasi penurunan bisnis akibat kebijakan Kementerian Keuangan terkait pembukaan data kartu kredit untuk keperluan perpajakan. Seperti diketahui, berdasarkan PMK No 39/PMK.03/2016 disebut bahwa setelah program amnesty pajak berakhir, bank harus… Read More ›