penerimaan negara

Dirjen Pajak Tidak Puas Hasil Tax Amnesty

JAKARTA – Program pengampunan pajak sudah berjalan selama tiga bulan. Periode pertama program tersebut sudah mengumpulkan dana tebusan sebesar Rp 97,2 triliun. Melihat hasil pencapaian periode pertama program pengampunan pajak, Direktur Jenderal Pajak Kementerian Keuangan Ken Dwijugisteadi mengaku tidak puas…. Read More ›

Agenda Pasca Amnesti Pajak

Ronde pertama program amnesty pajak telah berakhir. Dari jumlah angka-angka yang tertera di dashboard  amnesty pajak yang dilaporkan oleh Direktorat Jenderal Pajak (DJP), menunjukkan nilai fantastis. Total uang tebusan mencapai Rp 97,2 triliun, yang berasal dari deklarasi aset dalam negeri… Read More ›

Fiskal Ketat, Kemdagri Tolak Daerah Otonomi Baru

JAKARTA. Kementerian Dalam Negeri (Kemdagri) menyatakan belum bisa merealisasikan pembentukan daerah otonomi baru (DOB) yang diusulkan daerah. Kondisi fiskal yang belum memungkinkan menjadi alasan utama penundaan pembentukan daerah otonomi baru ini. Menteri dalam Negeri Tjahjo Kumolo mengatakan saat ini, Kondisi… Read More ›

Produsen Siap-siap Kerek Harga Rokok

Produsen rokok nasional sedang mengkaji kenaikan harga rokok pasca-dinaikkannya tarif cukai oleh Kementerian Keuangan. Kenaikan cukai sangat membebani industri hasil tembakau. Ketua Umum Gabungan Pro­dusen Rokok Putih Indonesia (Gaprindo) Muhaimin Moeftie mengatakan, penetapan tarif cu­kai oleh Kementerian Keuangan (Kemenkeu) di… Read More ›

Anggaran Kementerian Dipangkas Rp 20,7 Triliun.

Kemkeu usulkan pemangkasan belanja RAPBN 2017 di awal tahun agar tak ganggu kinerja JAKARTA. Kementerian Keuangan (Kemkeu) mengusulkan pemangkasan anggaran belanja kementerian atau lembaga (K/L) dalam Rancangan Anggaran Pendapatan Belanja Negara (RAPBN) 2017 sebesar Rp 20,76 triliun. Usulan diajukan dalam… Read More ›