JAKARTA – Kepala Seksi Waskon I KPP Pratama Jakarta Palmerah, Ahmad Nurul Huda mengatakan dana tebusan yang dibayarkan para wajib pajak ke kantornya dalam rangka program Tax Amnesty periode I sepanjang Rabu (28/9/2016) kemarin mencapai Rp 29.700.000.000. “Kemarin udah ada… Read More ›
penerimaan negara
Antisipasi Lonjakan Pemohon Tax Amnesty, KPP Pratama Grogol Petamburan Juga Lemburkan Karyawan
JAKARTA – Mengantisipasi membludaknya antrean para wajib pajak yang mengikuti program Tax Amnesty periode I jelang penutupan, KPP Pratama Grogol Petamburan telah mengerahkan seluruh karyawannya untuk ‘lembur’. Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Grogol Petamburan Ar Ar Aryaman mengatakan pihaknya… Read More ›
Sri Mulyani: Kalau Perbankan Singapura Macam-macam, Silakan Lapor Kami
JAKARTA- Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati meminta wajib pajak (WP) segera melapor jika ada perbankan di Singapura yang menghalangi para (WP) untuk mengikuti program pengampunan pajak atau tax amnesty. Hal itu sengaja Sri Mulyani tegaskan menanggapi aksi perbankan di Singapura… Read More ›
Sri Mulyani punya pesan khusus untuk Menteri Rini soal Tax Amnesty
Merdeka.com – Jumlah wajib pajak (WP) yang mendaftar Tax Amnesty atau Pengampunan Pajak jelang berakhirnya periode I tarif tebusan termurah terus meningkat. Bahkan, Direktorat Jenderal Pajak (Ditjen Pajak) Kementerian Keuangan menetapkan status Tax Amnesty atau Pengampunan Pajak berada pada keadaan… Read More ›
Hari terakhir, Yusuf Mansur dan 2 bos Indofood ikut Tax Amnesty
Merdeka.com – Periode I Tax Amnesty akan berakhir pada hari ini, Jumat (30/9). Di periode ini, pemerintah menetapkan tarif tebusan termurah yang hanya 2 persen saja. Pada periode II atau Oktober-November 2016, pemerintah mematok tarif tebusan 3 persen. Kemudian periode… Read More ›
Kantor Pelayanan Pajak Menteng Dua Dipenuhi Pelapor Pajak
WARTA KOTA, GAMBIR — Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Mendeng dua di Jalan Ridwan Rais, Jakarta Pusat ramai pelapor pajak yang ingin ikut serta dalam amnesti pajak gelombang satu sebesar dua persen. Berdasarkan pantauan Wartakotalive.com pada Kamis (29/9/2016), akibat tidak cukupnya tempat duduk diruang… Read More ›
Menkeu : uang tebusan amnesti pajak tertinggi
Indonesia dengan jumlah uang tebusan Rp87 triliun (per 29 September 2016 pagi) atau 0,65 persen dari PDB, yang tertinggi setelah Chili 0,62 persen dari PDB,” Jakarta (ANTARA News) – Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengklaim uang tebusan dari program amnesti… Read More ›
Tahap I Hampir Habis Sebagian Wajib Pajak Was-was karena Belum Laporkan SPH
JAKARTA – Program Tax amnesty tahap pertama tersisa kurang dari 12 jam. Hal itu membuat sebagian wajib pajak (WP) di KPP Pratama Menteng Dua, Jakarta, khawatir lantaran belum melaporkan Surat Pernyataan Harta (SPH)-nya sebagai persyaratan mengikuti program pengampunan pajak atau… Read More ›
Berkejaran dengan Deadline Tahap I, 900-an Wajib Pajak Padati KPP Pratama Jakarta Menteng Dua
JAKARTA – Menjelang penutupan Tax Amnesty (TA) periode I yang tinggal menghitung jam saja, sekitar 900 wajib pajak (WP) memadati Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Jakarta Menteng Dua, Jalan Ridwan Rais, Jakarta Pusat, Jumat (30/9/2016) untuk memanfaatkan tenggat waktu tersisa… Read More ›
Gubernur Kalsel H Sahbirin Noor Ikuti Program Tax Amnesty
BANJARMASIN – Gubernur Kalimantan Selatan H Sahbirin Noor, Jumat (30/9/2016), mendatangi Kantor Wilayah Dirjen Pajak Kalselteng untuk menyerahkan berkas pelaporan harta kekayaannya dalam program Tax Amnesty. Sahbirin Noor datang ke DJP Kalselteng di Jalan Lambung Mangkurat Banjarmasin pukul 08.00 Wita… Read More ›