penerimaan negara

Optimalkan Pungut Pajak, Datangi WP

SINTANG – Pemerintah Kabupaten Sintang terus berupaya mengoptimalkan penarikan pajak kepada pelaku usaha. Jemput bola dengan mendatangi Wajib Pajak (WP) menjadi langkah yang diambil. “Dalam pemungutan pajak, petugas kita langsung melakukan upaya jemput bola. Sejauh ini tidak ada kendala mereka… Read More ›

Mekeng :Semua Harus Taat Pajak

POS KUPANG.COM, MAUMERE — Melchias Markus Mekeng,anggota DPR RI meminta semua warga Kabupaten Sikka agar menaati pajak dengan melaporkan harta kekayaannya dan penghasilan kepada negara lewat kantor pajak. Pasalnya,kata Mekeng,dengan taat pajak maka negara akan memberikan pengampunan kepada wajib pajak… Read More ›

APBN Andalkan Tax Amnesty Sama seperti Berjudi

JAKARTA – Pemerintahan kabinet kerja di bawah kepemimpinan Presiden Joko Widodo (Jokowi) sepakat memangkas anggaran sebesar Rp133,8 triliun tahun ini. Direktur Eksekutif Center for Indonesia Taxation Analysis (CITA) Yustinus Prastowo menilai langkah tersebut tepat. Mengingat penerimaan negara tidak bisa ditingkatkan, salah… Read More ›