Seorang warga berinisial E ditahan petugas Bea Cukai Bandara Soekarno-Hatta setelah kedapatan membawa 109 unit bagian airsoft gun tanpa izin dan dokumen lengkap. Kepala Bea Cukai Bandara Soekarno Hatta Erwin Situmorang mengatakan, pengungkapan adanya airsoft gun tanpa izin dan dokumen itu pada Sabtu (27/1/2018)… Read More ›
pemeriksaan
Industri Minta Pembahasan Cukai Plastik tak Dilanjutkan
Gabungan pengusaha makanan dan minuman seluruh Indonesia (Gapmmi) meminta pemerintah untuk tidak melanjutkan pembahasan mengenai penerapan cukai plastik di tahun 2018. Ketua Umum Gappmi Adhi S Lukman mengatakan, penerapan cukai pada produk plastik sudah pasti akan berdampak negatif pada industri…. Read More ›
Organda: Taksi Online harus Dikenai PPh Badan
Organisasi Angkutan Darat menyatakan pemerintah juga perlu mengatur pajak PPh Badan bagi angkutan sewa khusus dalam hal ini adalah taksionline. Sekjen DPP Organda Ateng Aryono menuturkan agar taksi online sebaiknya dikenakan Pajak Penghasilan (PPh) sama seperti taksi konvensional atau angkutan dalam… Read More ›
Permenhub 108 Diterapkan, Organda Sampaikan 6 Pesan Ini
Pemerintah diminta konsisten dalam mengawal pelaksanaan Peraturan Menteri Perhubungan Nomor 108 Tahun 2017 atau Permenhub 108 tentang Penyelenggaraan Angkutan Orang Dengan Kendaraan Bermotor Umum Tidak Dalam Trayek. Sekretaris Jenderal Dewan Pimpinan Pusat Organisasi Pengusaha Angkutan Darat (Organda) Ateng Aryono menyebutkan, konsistensi yang dimaksud adalah ketika pemerintah juga harus… Read More ›
Organda: Sudah Sepantasnya Taksi Online Diatur dengan Permenhub 108
Pemerintah telah resmi memberlakukan Peraturan Menteri Perhubungan Nomor 108 tahun 2017 tentang Penyelenggaraan Angkutan Orang Dengan Kendaraan Tidak Dalam Trayek. Aturan tersebut berlaku pada 1 Februari 2018 dan dibuat dalam rangka mengatur pengoperasian taksi online yang saat ini keberadaannya menjamur…. Read More ›
Sanksi Sopir Taksi “Online” Sebatas Teguran, Apa Kata Organda?
Organisasi Angkutan Darat ( Organda) sebagai pihak yang mendorong pengenaan regulasi bagi angkutan berbasis aplikasi atau online menilai sanksi teguran sebagai ranah Kementerian Perhubungan ( Kemenhub) selaku regulator. Sanksi yang dimaksud adalah untuk pelanggar Peraturan Menteri Perhubungan Nomor 108 Tahun 2017 tentang… Read More ›
Penerimaan pajak Januari 2018 tumbuh double digit
Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak mengklaim realisasi penerimaan pajak pada satu bulan pertama tahun ini tumbuh dua digit dibandingkan tahun sebelumnya. Pertumbuhan penerimaan pajak yang tinggi di Januari 2018 didorong oleh kenaikan harga komoditas. Direktur Potensi Kepatuhan dan Penerimaan Pajak Direktorat… Read More ›
Penerimaan Pajak Dari UMKM Dinilai Tepat
Pengamat menilai pemerintah sudah tepat dalam menggenjot penerimaan pajak dari sektor Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UKM). Pengamat ekonomi Institute for Development of Economics and Finance (INDEF) Berly Martawardaya mengatakan pemerintah juga perlu memperhatikan peningkatan sosialisasi pelaku UMKM, agar tidak… Read More ›
Pedagang di medsos tak masuk skema perpajakan e-commerce
JAKARTA. Kementerian Keuangan (Kemkeu) tengah menyusun aturan untuk bisnis jual beli online (e-commerce) berupa Peraturan Menteri Keuangan (PMK). Aturan yang disiapkan tersebut mencakup dari sisi kepabeanan dan pajak. Ditjen Pajak Kementerian Keuangan mengatakan, pelaku dagang melalui medsos tidak masuk dalam… Read More ›
Tarif Bikin Senang, Treshold Bikin Meriang
Rencana kebijakan perpajakan yang baru belum tentu menyenangkan semua UMKM. Kabar yang berembus dari kantor pajak tak selalu membikin wajib pajak (WP) meringis. Kali ini ada kabar baik, terutama bagi WP yang termasuk golongan usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM)…. Read More ›