Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mengusulkan tarif royalti progresif untuk komoditas emas, tembaga, dan perak dalam revisi PP No. 9/2012 tentang Jenis dan Tarif atas Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP). Direktur Pembinaan Pengusahaan Mineral Kementerian ESDM, Bambang Susigit… Read More ›
tarif pengampunan pajak
ESDM: Batubara tidak kena royalti progresif
Pengusaha batubara tak perlu was-was lagi soal rencana penerapan royalti progresif ke barang tambang. Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) tidak akan mengenakan royalti progresif kepada batubara. Rencana tarif royalti progresif ini tertera dalam revisi PP No. 9/2012 tentang… Read More ›
Sri Mulyani minta pengelolaan PNBP diperkuat
Menteri Keuangan Sri Mulayani Indrawati mengatakan, temuan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) atas praktik-praktik penerimaan negara bukan pajak (PNBP) meningkat signifikan. Oleh karena itu, dia meminta pengelolaan PNBP diperkuat. Ia menyebut, temuan BPK atas PNBP setiap tahunnya selalu meningkat. Tahun 2013,… Read More ›
Defisit anggaran di akhir November lebih rendah
Tingginya realisasi penerimaan negara bukan pajak (PNBP) juga menjadi salah salah satu penyebab defisit defisit anggaran terkendali. Direktur Jenderal (Dirjen) Anggaran Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Askolani mengatakan, defisit anggaran hingga akhir November berada di kisaran 2,22% dari Produk Domestik Bruto (PDB)…. Read More ›
IKPI: DPR Harus Segera Sahkan RUU Konsultan Pajak
Kalangan dewan diminta untuk segera mengesahkan Rancangan Undang-undang (RUU) Konsultan Pajak (KP), yang saat ini RUU tersebut sudah berada di Senayan. Ketua Umum Ikatan Konsultan Pajak Indonesia (IKPI) Mohammad Soebakir, menjelaskan bahwa ketentuan hukum yang mengatur keberadaan dan pelaksanaan KP,… Read More ›
Setelah Google, Pajak Perusahaan Ekonomi Digital Lain Diburu
Menteri Keuangan Sri Mulyani mengaku akan mengejar penerimaan pajak dari perusahaan-perusahaan yang bergerak di bidang ekonomi digital. Hal ini ia sampaikan setelah perusahaan teknologi asal Amerika Serikat (AS) Google akhirnya melunasi pajak di Indonesia. “Ini paling tidak memberikan langkah awal… Read More ›
DIRJEN PAJAK BARU : Kepastian Bagi Pelaku Usaha
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati melantik Robert Pakpahan sebagai Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak menggantikan Ken Dwijugiasteadi. Tugas pertama Robert adalah mengamankan penerimaan pajak 2017, seraya memberikan kepastian perlakuan bagi pelaku usaha.n Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan Dirjen Pajak memegang… Read More ›
Pajak Tak Capai Target, Kinerja Defisit Masih Terkendali
Asumsi penerimaan pajak yang tak mencapai target membuat realisasi defisit diperkirakan lebih tinggi dibandingkan dengan outlook APBN P 2017 yakni di kisaran 2,7%. Meski demikian, kinerja defisit masih relatif terkendali karena masih di bawah 3%. Ekonom SKHA Institute for Global… Read More ›
Harga Pertalite di Riau Termahal di Indonesia, Bapenda Riau Siap Turunkan Pajak
Pemerintah Provinsi Riau melalui Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) tetap akan menerapkan Perda nomor 4 tahun 2015 perubahan perda nomor 8 tahun 2011 tentang pajak daerah. Khusus penerapan pajak bahan bakar kenderaan bermotor (PBB-KB), banyak provinsi lain meniru Riau. “Untuk pajak… Read More ›
Konsultan Pajak, Mengapa Pebisnis Perlu Menggunakan Jasanya?
Untuk sebagian orang yang memiliki kesibukan yang sangat tinggi, berbagai urusan terkait dengan administrasi dan perpajakan adalah sebuah tantangan tersendiri. Hal seperti ini biasanya dirasakan para pebisnis ataupun pekerja yang tidak familiar dengan berbagai urusan tersebut. Pajak memiliki sejumlah ketentuan… Read More ›