Menjadi perusahaan kelas dunia yang masuk dalam Fortune 500 adalah satu tujuan pembentukan holding BUMN tambang. Target tersebut diharapkan bisa tercapai secara bertahap. Menurut Direktur Utama PT Indonesia Asahan Aluminium Persero (Inalum), Budi Gunadi Sadikin, untuk masuk dalam kelompok perusahaan… Read More ›
pemeriksaan
Pengusaha butuh insentif yang berhubungan dengan penyerapan tenaga kerja
Sejak direvisi pada tahun 2015 lalu, insentif pajak baik tax allowance dan tax holiday kian sepi peminat. Rencana revisi kembali beleid tersebut pun kembali bergulir. Kali ini, pemerintah ingin merevisi aturannya agar prosesnya lebih sederhana. Sekretaris Umum Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Sanni Iskandar mengatakan,… Read More ›
Pelaku e-commerce minta perlakuan pajak adil dengan penjual di medsos
Asosiasi E-commerce Indonesia (idEA) meminta pemerintah dapat menjamin perlakuan yang sama terkait pengenaan pajak, terhadap seluruh pelaku usaha online. Termasuk, pelaku toko online yang memasarkan jualannya lewat media sosial. Ketua Bidang Pajak, Cybersecurity, Infrastruktur idEA, Bima Laga menilai, Direktorat Jenderal Pajak… Read More ›
Beleid tax holiday dan tax allowance direvisi
Insentif pajak bagi industri berupa tax allowancedan tax holiday sepi peminat. Bahkan dalam setahun terakhir, tak ada satupun industri yang menerima keringanan pajak tax holiday. Karena itulah pemerintah berencana kembali merevisi aturan itu pada tahun ini. Berdasarkan catatan Ditjen Pajak Kemkeu, pengguna tax allowance sejauh ini… Read More ›
Fokus Digital Banking, Bank Sumsel Babel Targetkan DPK Rp.18,5 T
Bank Sumsel Babel (BSB), tahun lalu berhasil mencatatkan peningkatan asset Rp.22,8 triliun year on year ( YoY) tumbuh 20,57%. Direktur utama BSB Muhammad Adil mengatakan pihaknya menghimpun Dana pihak ketiga (DPK) Rp.17,17 triliun YoY tumbuh 20,91%. Sedangkan kredit Rp.13,56 Triliun YoY tumbuh… Read More ›
Penyerapan Tenaga Kerja 2017 Melemah
JAKARTA. Perkembangan teknologi mulai berdampak pada turunnya penyerapan tenaga kerja Indonesia. Data Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) mencatat, pada tahun 2017 penyerapan tenaga kerja turun 15% dari tahun 2016 yang sebanyak 1,39 juta orang. Dengan nilai realisasi investasi pada tahun… Read More ›
Properti Non-Residensial Masih Lesu, REI Ungkap Penyebabnya
Sektor properti Indonesia non-residensial masih belum juga menunjukan rebound sejak tahun 2013 lalu. Bahkan, sektor properti non residensial disebut sebut terus mengalami penurunan hingga diangka 70%. “Saya tidak mempunyai data yang terpisah antara resedential , tapi saya mendeteksi ada 20… Read More ›
Tahun Lalu Penerimaan Cukai Rokok 155,4 Triliun, ke Mana Penyalurannya ?
Peneliti Puslit Badan Keahlian DPR RI, Rohani Budi Prihatin mengemukakan keprihatinannya terhadap penggunaan dana hasil dari penerimaan cukai rokok. Menurut Budi, dana yang didapat dari penerimaan cukai tembakau sangat besar dan sudah disalurkan ke tiap kabupaten/ kota di Indonesia. Hal… Read More ›
Bea Cukai Sita 528 Karung Tembakau Iris Senilai Hampir Satu Miliar
Petugas Bea Cukai Kantor Wilayah Jatim 2 menyita 15.480 kg tembakau iris tak berizin, Rabu (31/1/2018) malam. Tembakau iris yang jumlahnya mencapai 528 karung tersebut disita dari sebuah gudang yang tak terduga di Kelurahan Bumiayu Kecamatan Kedungkandang Kota Malang. Dari… Read More ›
Toko Sepatu Clarks Diskon Besar-besaran, Gulung Tikar?
Brand sepatu Clarks memberikan diskon besar-besaran di seluruh gerai di Indonesia. Dilansir dari website resmi Clarks pada Rabu(31/1), diskon yang ditawarkan bervariasi antara 50 sampai 80%. Bahkan Clarks juga menawarkan tambahan diskon sebebsar 20 persen. Kabarnya, diskon besar-besaran yang ditawarkan brand… Read More ›