Pemerintah melalui Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mengklaim telah menjalankan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Perubahan (APBNP) 2017 secara efektif, efisien, kredibel, dan berkesinambungan. Klaim itu memang bukan tanpa alasan lantaran indikator makroekonomi berjalan positif di tengah ketidakpastian ekonomi di sepanjang tahun… Read More ›
tarif pengampunan pajak
Pajak barang merah jadi penyumbang pajak terbesar di Surabaya
Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Jawa Timur I mengumumkan realisasi peneriman pajak di Kota Surabaya sepanjang 2017 dalam keterangan tertulisnya, Rabu (3/1). Dari target 2017 sebesar Rp 41,904 triliun, terealisasi Rp 37,038 triliun. “Dari target, tutup tahun 2017 ini… Read More ›
Sandiaga Uno Sebut Tak Ada Kenaikan Tarif Pajak DKI di 2018
Wakil Gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno, memastikan tidak akan ada kenaikan pajak di DKI Jakarta tahun ini. Ketimbang menaikkan tarif pajak, Sandi memilih meningkatkan kepatuhan wajib pajak. “Tarif pajak tidak ada kenaikan. Rencananya kita justru meningkatkan kepatuhan. Jadi ini yang… Read More ›
Ongkos Umrah dan Haji Bakal Naik
PemerintahArab Saudi bakal menerapkan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) 5% mulai awal Januari 2018. Rencananya, pajak tersebut akan dikenakan terhadap makanan, pakaian, barang elektronik dan bensin, tagihan telepon, air dan listrik, serta pemesanan hotel. Buntut kebijakan Arab Saudi ini bisa menaikkan biaya haji dan… Read More ›
Untuk Pertama Kali, Arab Saudi Terapkan Pajak Pertambahan Nilai
Arab Saudi dan Uni Emirat Arab (UEA) secara resmi menerapkan pajak pertambahan nilai ( PPN) atau value added tax(VAT). Ini adalah pertama kalinya dalam sejarah kedua negara tersebut menerapkan pajak barang dan jasa. Mengutip BBC, Rabu (3/1/2018), PPN sebesar 5 persen dikenakan atas sebagian… Read More ›
PPN Arab Saudi, Pemerintah Tak Beri Subsidi Jemaah Haji
Pemerintah Indonesia tidak memberikan subsidi biaya haji dan umrah terkait kebijakan Pemerintah Arab Saudi yang memberlakukan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) sebesar 5 persen yang berlaku mulai 1 Januari 2018. Artinya, konsekuensi kebijakan itu akan ditanggung masing-masing jemaah haji dan umrah…. Read More ›
Buram, produksi kaca berpeluang turun 5%
JAKARTA. Industri kaca dalam negeri diproyeksikan masih buram. Asosiasi Kaca Lembaran dan Pengaman (AKLP) memperkirakan, tahun 2018 produksi kaca akan merosot sekitar 5% dibandingkan tahun 2017. Dalam proyeksi AKLP, tahun 2018 produksi kaca domestik setidaknya akan mencapai 1,18 juta ton…. Read More ›
Arab Saudi Tarik PPN 5%, Biro Perjalanan Perlu Cermat dan Terbuka Tentukan Tarif
Biro perjalanan perlu cermat dan terbuka dalam menentukan tarif untuk jamaah haji dan umrah terkait langkah Pemerintah Arab Saudi menaikkan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) sebesar 5% sejak 1 Januari 2018. Sekretaris Jenderal Asosiasi Muslim Perjalanan Haji dan Umrah Indonesia (Amphuri)… Read More ›
Menag Sebut Biaya Haji dan Umrah 2018 Akan Naik
Biaya perjalanan haji dan umrah dipastikan akan naik pada 2018. Kenaikan ini disebabkan langkah Kerajaan Arab Saudi memungut pajak 5 persen dari penduduknya terhadap sebagian besar barang dan jasa. Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin mengatakan, langkah Arab Saudi itu pastinya akan berpengaruh pada biaya… Read More ›
Target penerimaan pajak 2018 dinilai terlalu besar
Target penerimaan pajak yang dipatok pemerintah pada tahun ini, yakni Rp 1.454,5 triliun dinilai terlalu besar. Sebab, tantangan yang ada tahun ini lebih berat. Dengan target ini, dibandingkan dengan realisasi 2017 yang sebesar Rp 1.1147 triliun, maka penerimaan pajak harus… Read More ›